HT Arsenal Vs Bayern 1-2, Penalti Kane Bawa Tim Bavaria Comeback
- Arsenal tertinggal 1-2 pada tengah babak laga leg pertama perempat final Liga Champions 2023-2024 kontra Bayern Muenchen, Rabu (10/4/2024) dini hari WIB.
Partai Arsenal vs Bayern Muenchen bergulir di Stadion Emirates.
Tuan rumah mendapat keunggulan ganda karena tak ada fans Bayern di laga ini setelah kubu Bavaria tersebut mendapat hukuman dari UEFA.
Arsenal memimpin lewat pemain akademi mereka, Bukayo Saka, pada menit ke-12 laga.
Saka berkombinasi dengan Ben White sebelum menyelesaikan peluang dengan cantik ke tiang jauh.
Namun, keunggulan tuan rumah hanya bertahan enam menit.
Tak lama setelah Ben White gagal memanfaatkan peluang satu lawan satu dengan Manuel Neuer, Bayern menyamakan kedudukan.
Serge Gnabry menaklukkan David Raya setelah mendapat bola dari Leon Goretzka.
Comeback Bayern pada babak pertama lengkap pada menit ke-32 setelah Harry Kane mengeksekusi penalti dengan sempurna usai William Saliba melanggar Leroy Sane di kotak terlarang.
Bayern unggul 2-1 pada tengah babak lewat dua gol dari hanya dua usaha ke gawang yang mereka catatkan sepanjang 45 menit pertama.
Sebaliknya, Arsenal hanya kemasukan dua gol dalam 10 laga sebelumnya. Namun, mereka kebobolan dua gol dalam kurun waktu 14 menit pada laga ini.
Line Up Arsenal vs Bayern
ARSENAL: Raya, White, Saliba, Gabriel, Kiwior, Jorginho, Rice, Saka, Odegaard, Martinelli, Havertz.
Cadangan: Ramsdale, Hein, Partey, Jesus, Smith Rowe, Nketiah, Tomiyasu, Trossard, Vieira, Nelson, Elneny, Zinchenko.
BAYERN MUENCHEN: Neuer, Kimmich, De Ligt, Dier, Davies, Laimer, Goretzka, Sane, Musiala, Gnabry, Kane.
Cadangan: Peretz, Ulreich, Upamecano, Kim, Coman, Choupo-Moting, Zaragoza, Guerreiro, Muller, Tel, Mazraoui, Pavlovic.
Terkini Lainnya
- Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026: Indonesia 3 Angka, Jepang Sempurna
- Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Timnas Indonesia Belum Kalah, Arab Saudi Vs Jepang 0-2
- PSSI Akan Ajukan Protes ke AFC soal Kinerja Wasit Bahrain vs Indonesia
- Hasil Bahrain vs Indonesia 2-2: Berjuang Keras, Garuda Imbang
- LIVE Bahrain Vs Indonesia: Gol Berkelas Rafael Struick Bikin Garuda Berbalik Unggul
- HT Bahrain vs Indonesia 1-1: Gol Ragnar Selamatkan Garuda
- LIVE Bahrain Vs Indonesia: Ragnar Cetak Gol, Indonesia Vs Bahrain 1-1
- LIVE Bahrain Vs Indonesia: Tendangan Roket Mohamed Marhoon Bobol Gawang Timnas
- LIVE Bahrain Vs Indonesia: Aksi Verdonk Bikin Pemain Bahrain Diganjar Kartu Kuning
- Live Bahrain Vs Indonesia: Laga Baru Berjalan 53 Detik, Malik Risaldi Berdarah
- Susunan Pemain Bahrain vs Indonesia, Jay Idzes Kapten, Eliano Reijnders Cadangan
- Link Live Streaming Bahrain Vs Indonesia, Mulai Pukul 23.00 WIB
- Morata Sempat Pertimbangkan Tidak Main Bersama Spanyol Karena Depresi
- Prediksi Susunan Pemain Bahrain Vs Indonesia: Mees dan Eliano Bermain, Jay Kapten
- Bahrain Vs Indonesia: Jay Idzes Jadi Kapten Garuda, Alasannya Terungkap
- Hasil Bahrain vs Indonesia 2-2: Berjuang Keras, Garuda Imbang
- Link Live Streaming Bahrain vs Indonesia, Kickoff 23.00 WIB
- Link Live Streaming Bahrain Vs Indonesia, Mulai Pukul 23.00 WIB
- Hasil Australia Vs China 3-1 dan Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia
- PSG Vs Barcelona: Mbappe Harap Takdir Tuhan, Laga Spesial Enrique
- Link Live Streaming Arsenal Vs Bayern Muenchen, Kickoff 02.00 WIB
- Link Live Streaming Real Madrid Vs Man City, Kickoff 02.00 WIB
- Respons Erick Thohir soal STY Bawa Timnas U23 Indonesia Menang atas UEA
- Jadwal Liga Champions Dini Hari Ini, Bisa Dinikmati Sambil Takbiran