Hasil Semen Padang Vs Bali United 1-5, Kemenangan Terbesar Serdadu Tridatu Musim Ini

- Bali United kembali ke jalur kemenangan setelah mengalahkan tim promosi Semen Padang 5-1 pada Senin (20/1/2025) sore WIB.
Pertandingan Semen Padang vs Bali United bergulir di Stadion Haji Agus Salim, Padang, dan merupakan bagian dari pekan ke-19 Liga 1 2024-2025.
Semen Padang memimpin lebih dulu lewat gol tendangan keras Alhassan Wakaso dari luar kotak terlarang pada menit ke-24.
Akan tetapi, kubu tuan rumah harus bermain dengan 10 orang setelah kartu kuning Firman Juliansyah dinaikkan menjadi kartu merah usai VAR mengecek ulang pelanggaran sang pemain ke Rahmat Arjuna.
Setelah itu, Bali United membukukan kelas mereka dengan mencatatkan empat gol balasan melalui dwigol Privat Mbarga (46' dan 62') serta dari penalti Borsi Kopitovic (52') serta M. Rahmat (57' dan 90').
Baca juga: Semen Padang Vs Bali United, Serdadu Tridatu Ingin Ulang Memori Indah
Ini adalah gol-gol kesembilan Privat darai 18 laga Liga 1 musim ini.
Sementara, catatan khusus juga dari Kopitovic yang mencatatkan gol pertamanya untuk pasukan Serdadu Tridatu.
Kemenangan ini menjadi yang kesembilan bagi Bali United musim ini tetapi yang pertama dari tiga laga setelah mereka ditahan Persib Bandung 1-1 dan kalah 1-3 dari Persik Kediri.
Bali United kini mengoleksi 31 poin dari 19 laga dan duduk di peringkat keenam Liga 1.
Di lain sisi, kekalahan membuat Semen Padang belum bisa keluar dari zona merah dengan torehan hanya 13 poin dari 19 laga.
Hasil tersebut merupakan kemenangan terbesar Bali United di Liga 1 musim ini.
Sebelum ini, kemenangan terbesar Bali United datang pada laga kontra Malut United pada akhir September. Ketika itu, Serdadu Tridatu menang 4-1.
Terkini Lainnya
- Qarrar Firhand Finish Top 5 di Trofeo di Primavera
- Hasil Bali United Vs Malut United 1-1: Laskar Kie Raha 5 Laga Tak Terkalahkan
- EPA U18: Semen Padang-ASIOP Tantang Persija di Semifinal, Punya Modal Apik
- PSIM Promosi, Penantian Panjang Terbayar Lunas, seperti Sudah Jalan Tuhan
- Hasil Arema FC Vs PSS 6-2: Hujan 8 Gol, Singo Edan Menang Besar
- PSIM Promosi, Akhiri Penantian 18 Tahun, "Kula Nuwun" Liga 1
- Barcelona Vs Rayo Vallecano: Kans Barca Gusur Real Madrid dari Puncak
- Tyronne del Pino Terluka karena Lemparan Fan, Persib Ambil Langkah Tegas
- PSIM Promosi ke Liga 1, Siap Berebut Gelar Juara Liga 2 Lawan Bhayangkara FC
- Hasil PSIM Vs PSPS 2-1: PSIM Promosi ke Liga 1, Berhias Panenka Rafinha
- Rizky Ridho Yakin Persija Bangkit, Berharap Dilirik Patrick Kluivert
- Fabregas Kagumi Daya Juang Como, Siap Tabrak Tembok 10 Meter
- Marc Klok Ungkap Ketegangan di Ruang Ganti Persib Saat Tertinggal 0-2 dari Persija
- Man United Dilibas Spurs, Amorim: Banyak Masalah, Pekerjaan Saya Sangat Sulit
- Ketum Jakmania Minta Maaf atas Insiden-insiden di Persija Vs Persib
- Kyle Walker Sudah 99 Persen Menuju AC Milan, Pengumuman dalam Waktu Dekat
- 3 Bahan Obrolan dari Premier League Pekan ke-22: Dari Liverpool Makin Kokoh, MU Terburuk, sampai Peluang Bournemouth ke Champions
- Dewa United Sayangkan Rasisme ke Alta Ballah saat Lawan Persib
- Venezia Cari Pemain Baru untuk Bantu Jay Idzes di Lini Belakang
- Bruno Fernandes Cemas Usai Manchester United Kalah dari Brighton